COVID-19 Belum Kalah, Korsel Kembali Perketat Pembatasan Sosial
Jumat, 25 September 2020 – 21:33 WIB
Park mengimbau masyarakat untuk melakukan "kunjungan" secara virtual selama musim liburan ini dan mempekerjakan orang untuk melakukan bersih-bersih makam leluhur --salah satu tradisi utama dalam Chuseok.
Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korea Selatan mengonfirmasi sebanyak 114 kasus baru COVID-19 di negara itu per Kamis (24/9) tengah malam, sehingga totalnya menjadi 23.455 kasus dengan 395 kematian. (ant/dil/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pemerintah Korea Selatan (Korsel) akan menerapkan aturan yang lebih ketat dalam rangka pembatasan sosial mencegah COVID-19
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Lepas 429 PMI ke Korsel, Kepala BP2MI: Saya Titip Jaga Negara Ini
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Kembangkan Konten Kreatif, Adhya Group Gandeng Perusahaan Korsel
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Timur Tengah Makin Mengerikan, Presiden Korsel Perintahkan Pengerahan Pesawat Militer