CPNS dan PPPK Dituntut Lebih Andal dan Produktif
Selasa, 12 April 2022 – 01:15 WIB
Kemudian, pelantikan pejabat fungsional perancang peraturan perundang-undangan satu orang.
Tri Antoro meminta para kepala sekolah harus lebih cermat, paham regulasi, tegas, dan disiplin dengan tetap humanis dalam mengorganisasi seluruh unsur di sekolah, sebagaimana kunci Inggris yang fleksibel namun dalam koridor yang baku.
"Saya mengharapkan ASN untuk terus meningkatkan kompetensi dan kapasitas agar dapat mewujudkan ASN berakhlak yang berorientasi pada pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif, dan kolaboratif yang siap membangun Wonosobo berdaya saing, maju, dan sejahtera," katanya. (antara/jpnn)
Bupati Wonosobo Arif Nurhidayat berharap CPNS dan PPPK lebih andal dan produktif.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- SKD CPNS Kota Bengkulu, 391 Peserta Lulus & Lanjut ke Tahap SKB
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi