CPNS Lulusan SMA Hanya Untuk Daerah Pemekaran
Selasa, 24 Maret 2009 – 20:22 WIB
Seperti diketahui, Menpan Taufik Effendi menyatakan, seleksi penerimaan CPNS 2009 bakal dilaksanakan pada April mendatang, selain itu tidak ada lagi. Adapun formulanya terdiri dari 220 ribu pelamar umum dan 80 ribu sisa honorer. Sesuai data, untuk April 2009 banyak yang akan diangkat sekitar 300 ribuan. Itu tersebar di seluruh departemen. Sebagian dari 300 ribuan itu, 80 ribu di antaranya honorer terakhir yang masuk database. (esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA — Seleksi penerimaan CPNS 2009 terbuka untuk SMA dan sederajatnya. Hanya saja pemerintah pusat menetapkan syarat, penerimaannya khusus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cerita Nelayan soal Pagar Laut: Dibangun Swadaya untuk Hadapi Abrasi dan Lindungi Tambak Ikan
- Pemerintah Dukung Partisipasi Indonesia di New York Fashion Week
- Tenaga Non-ASN Lolos Seleksi PPPK Kota Semarang Tak Seusai Kualifikasi, Waduh!
- Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel, KPK: Kami Menghormati
- PERADI-SAI Serukan Salam Damai dan Persatuan ke Seluruh Advokat
- Wahai Honorer Lulus PPPK 2024, Senyum dong, Ini soal Gaji Perdana