Crazy Rich Malang Ini Bikin Heboh, Sawer 'Pengamen' Pakai Dolar di Jet Pribadi
Senin, 30 November 2020 – 06:05 WIB

Aksi Crazy Rich Malang, Gilang Widya Ramadhan saat menyawer pengamen di jet pribadi. Foto: Instagram/juragan_99
jpnn.com, JAKARTA - Tingkah kocak Gilang Widya Pramana baru-baru ini menjadi sorotan di media sosial.
Pria yang dijuluki Crazy Rich Malang ini memberikan uang dolar kepada seorang pengamen di dalam jet pribadinya.
Total dolar yang diberikan pemilik MS Glow for Men itu kepada sang pengamen mencapai Rp20 juta.
Baca Juga:
Hal itu terlihat dalam video yang diunggah di akun Instagram @juragan_99, Minggu (29/11).
“Ternyata di private jet ada pengamennya juga toh,” tulis akun tersebut, sebagai keterangan.
Dalam video tersebut, Gilang terlihat sedang tertidur saat pengamen tersebut menyodorkan kantong plastik.
Aki Crazy Rich Malang sawer pengamen pakai dolar di jet pribadi bikin heboh penghuni dunia maya.
BERITA TERKAIT
- Juragan 99 & Pendiri MS Glow Membagikan Brio Hingga Fortuner
- Juragan 99 dan Ariel Noah Bakal Berlaga di Tokyo Marathon 2025
- Shandy Purnamasari Bawa 100 Orang Jalan-Jalan ke Spanyol
- Berdayakan Produk Lokal, Juragan 99 dan Shandy Dorong Kemandirian Industri Kecantikan
- Juragan 99 Bagi-Bagi Rumah Kepada Karyawan Berprestasi
- Gilang Juragan 99 Siap All Out jadi Sekjen Dewan Koperasi Indonesia