Cristiano Ronaldo jadi Patung Lilin
Senin, 03 Juni 2013 – 21:21 WIB
SETELAH menyelesaikan musim kompetisi yang panjang, bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo punya kesibukan lain. Kemarin (2/6) dia menjalani pemeriksaan detail oleh petugas museum Madrid, Spanyol.
Hal itu adalah bagian dari rencana pembuatan patung lilin Ronaldo. Pemeriksaan dilakukan dengan sangat detail. Setiap jengkal bagian tubuh pemain termahal dunia itu diukur dan diperiksa.
Baca Juga:
Tinggi, model rambut, lebar dada, ukuran bibir, warna mata, sampai ke lekuk-lekuk tubuh atletis bintang asal Portugal tersebut. Semuanya diukur untuk mendapatkan replika yang pas. Penasaran ingin tahu hasilnya? (*)
SETELAH menyelesaikan musim kompetisi yang panjang, bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo punya kesibukan lain. Kemarin (2/6) dia menjalani pemeriksaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arema vs Persib: Di Bawah Hujan Deras, Maung Bandung Jinakkan Singo Edan
- Jatuh Bangun Jonatan Christie Berbuah Tiket Semifinal Indonesia Masters 2025
- Krisis Melanda KTM, Valentino Rossi Mengincar Pedro Acosta Untuk VR46
- Indonesia Masters 2025 Bak Neraka Bagi Unggulan
- Kabar Kurang Sedap dari Indonesia Masters 2025
- Resmi, Barcelona Memperpanjang Kontrak Ronald Araujo