Cristiano Ronaldo Raih Ballon de Or
Rabu, 03 Desember 2008 – 06:08 WIB

Foto : Sportinglife.com
GOL-GOL
Gol perdana bersama United terjadi saat menang 3-0 atas Portsmouth di Old Trafford. Sedangkan gol perdana bersama timnas Portugal dicetak saat kalah 1-2 dari Yunani di penyisihan grup Euro 2004. Ronaldo mencatat raihan fantastis dengan mengemas 42 gol (31 gol di Premier League) sepanjang musim 2007/2008. Dua golnya ke gawang Bolton Wanderers (gol ke-33 dan ke-34) pada 19 Maret 2008 sekaligus mematahkan rekor gol legenda United George Best (33 gol) dalam satu musim. Satu rekor lagi, dia mencetak gol ke-100 untuk United saat menang 5-0 atas Stoke City di ajang Premier League pada 15 November 2008.
KASUS
Didenda 4 ribu pounds (sekitar Rp 77 juta) karena tindakan tidak simpatik saat United bermain 0-0 lawan Arsenal di Old Trafford pada 1 Desember 2004. Ronaldo pun pernah ditangkap dan diinterogasi polisi pada 19 Oktober 2005 karena kasus dugaan pemerkosaan terhadap seorang wanita di sebuah hotel di London meski akhirnya dinyatakan tidak bersalah.
PARIS - Koleksi gelar individu Cristiano Ronaldo bertambah. Kemarin (2/12) bintang Manchester United tersebut dinobatkan sebagai pemenang Ballon
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah