Cuaca Buruk, Banyak Pernerbangan Terganggu
Menhub Selalu Pantau Laporan BMKG
Rabu, 16 Januari 2013 – 14:59 WIB

Cuaca Buruk, Banyak Pernerbangan Terganggu
JAKARTA - Cuaca ekstrem beberapa waktu terakhir ini sangat berdampak pada transportasi udara lantaran terganggu angin kencang dan awan tebal. Bahkan, Menteri Perhubungan E.E Mangindaan mengatakan sempat menunda beberapa penerbangan karena cuaca yang buruk. Hal ini dilakukan demi menjaga keamanan dan keselamatan penerbangan. "BMKG memberikan titik-titik selama seminggu cuaca ekstrim diumumkan dan diberitahu kepada otoritas (Bandara atau pelabuhan) untuk mengambil tindakan," jelasnya.
"Penerbangan tertunda, misalnya kemarin ini penerbangan Semarang 1-2 jam. Saya bilang tunda, awan tebal sangat mengganggu," ujar Mangindaan usai penyerahan SK Direksi LPPNPI di Kementerian BUMN, Jakarta, Rabu (16/1).
Mangindaan menambahkan, untuk memantau perkembangan cuaca setiap saat, pihaknya bekerjasama dengan BMKG. Setiap sepekan, BMKG akan memberikan laporan cuaca yang nantinya akan menjadi pedoman di Kementerian Perhubungan.
Baca Juga:
JAKARTA - Cuaca ekstrem beberapa waktu terakhir ini sangat berdampak pada transportasi udara lantaran terganggu angin kencang dan awan tebal. Bahkan,
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi