Cuaca Buruk Masih Mengancam
Jumat, 05 Februari 2010 – 09:49 WIB
JAKARTA- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis kondisi cuaca selama tiga hari ke depan, di sebagian besar wilayah Indonesia, berpotensi buruk. Adanya daerah tekanan rendah di Australia bagian Barat dan Timur serta di Samudera Hindia sebelah Barat Daya Lampung membentuk daerah pumpunan angin yang memanjang dari Laut Jawa hingga Laut Arafura dan daerah belokan angin yang memanjang dari Sumatera bagian Tengah, Kalimantan bagian Utara, Sulawesi Utara, Maluku Utara hingga Papua bagian Utara yang mendukung pertumbuhan awan hujan terutama di wilayah Indonesia bagian Selatan.
Prakiraan cuaca untuk sebagian wilayah Indonesia untuk pada tanggal 5-8 Februari 2010, BMKG memperingatkan akan terjadi hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
Baca Juga:
Hal itu disebabkan kelembabkan udara yang cukup tinggi dan suhu muka laut yang hangat juga mempengaruhi suplai uap air terhadap pertumbuhan awan hujan.
Baca Juga:
JAKARTA- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis kondisi cuaca selama tiga hari ke depan, di sebagian besar wilayah Indonesia,
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan