Cuaca Ekstrem Mengancam
Sabtu, 02 Februari 2013 – 13:01 WIB

Cuaca Ekstrem Mengancam
Dikatakannya, pembangunan tembok tersebut panjangnya sekitar 200 meter mulai dari depan hingga ke belakang kantor Dukcapil. Selain itu, sungai di samping kantor tersebut juga akan diperlebar. ‘’Jadi sungai di belakang itu akan kita perluas dan dibangun dam, kalau sekarang kondisinya sempit, jadi tidak mampu menampung debit air bila terjadi hujan," bebernya.
Terpisah Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Mura, Amrullah menjelaskan banjir yang mengepung kantor Dukcapil bukan disebabkan kerusakan lingkungan akibat banyaknya pembangunan di sekitar lokasi. ‘’Namun lebih dikarenakan letak geografis kantor tersebut berada di dataran rendah,’’ katanya.(wek/sms/ce2)
MUSI RAWAS - Hujan dalam dua pekan terakhir mengguyur Kabupaten Mura diprediksi akan terus terjadi. Bahkan bulan ini merupakan puncak intensitas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung