Cuaca Ekstrim Masih Mengancam
Senin, 18 Maret 2013 – 10:12 WIB

Cuaca Ekstrim Masih Mengancam
Sementara itu, tinggi gelombang di perairan pantai timur Jambi dalam beberapa hari kedepan tetap sama. “Tinggi gelombangnya stabil sejak beberapa hari lalu 0.5 sampai 1.3 meter. Tidak berbahaya untuk aktivitas nelayan,” kata Kurnianingsih.
Baca Juga:
“Akan tetapi aktivitas melaut yang perlu di waspadai adalah jika tumbuhnya awan yang berwarna hitam bergumpal (awan cumulonimbus, red). Karena bisa memacu gelombang tinggi dan juga mengakibatkan petir,” paparnya lagi.
Disampaikanya, gelombang tinggi malah akan terjadi di laut cina selatan, yang diperkirakan mencapai 2 meter hingga 3 meter dalam tiga hari kedepan. “Dengan tinggi gelombang 2 hingga 3 meter tersebut, tentu saja untuk aktivitas nelayan sangat berbahaya,” tandasnya.(jun)
JAMBI - Cuaca ekstrim masih mengancam Kota Jambi dalam beberapa hari ke depan. Menurut keterangan Kurnianingsih, Koordinator Badan Meteorologi Klimatologi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku