Cuaca Hari Ini, Ada Potensi Banjir, Cemati Data BMKG Berikut
Minggu, 29 Januari 2023 – 08:19 WIB

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini wilayah yang harus mewaspadai potensi banjir dan hujan lebat. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
"Potensi banjir diperkirakan terjadi di Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung, Lampung, Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa Tenggara Timur," kata BMKG.
Selain itu, wilayah Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Utara, Kalimantan Timur, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara, Papua Barat, dan Papua juga harus waspada pada potensi banjir.
"Wilayah harus siaga terhadap adanya potensi banjir mulai dari Aceh, Kepulauan Riau, Bengkulu, Jawa Tengah, dan Sulawesi Tengah," tulis BMKG. (antara/jpnn)
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini wilayah yang harus mewaspadai potensi banjir dan hujan lebat.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Waspada Hujan di Sejumlah Wilayah