Cucu Perusahaan Garuda Indonesia Tawarkan Inovasi Ini ke Pelaku Usaha
Minggu, 19 Desember 2021 – 05:24 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir bersama pimpinan PT Garuda Daya Pratama Sejahtera (GDPS). Foto: GDPS
Tidak hanya itu, dia juga mengungkapkan perusahaan negara yang dikelolanya mengembangkan sistem sirkulasi udara di ruang tertutup atau indoor air engineering.
Sistem bernama Beyond Fresh itu berfungsi untuk menekan risiko penularan Covid-19 di dalam ruangan.
Arif menjelaskan Beyond Fresh diadopsi dari teknologi ruangan kabin pesawat terbang yang kemudian digunakan untuk fasilitas umum seperti rumah sakit, perkantoran, dan sebagainya.
"Beyond Fresh sudah diuji di laboratorium Kementerian Kesehatan. Hasilnya, dapat mematikan hingga 98,97 persen virus dan bakteri yang ada dalam ruangan," ungkap Arif. (mcr9/jpnn)
GDPS yang merupakan bagian dari Garuda Indonesia Group berkomitmen untuk berinovasi dalam menghadapi pandemi Covid-19.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Rumah BUMN SIG di Rembang: 495 UMKM Naik Kelas & Serap 1.869 Tenaga Kerja
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- Puncak Arus Balik, Garuda Indonesia Group Layani 78.685 Penumpang
- Waka MPR Dukung Keterlibatan Aktif Penyandang Disabilitas dalam Pembangunan Ditingkatkan
- Puncak Arus Mudik, Garuda Indonesia Group Angkut 81 Ribu Penumpang
- Serikat Karyawan Garuda Indonesia Desak Transparansi Manajemen