Cukup Tunjukkan Kartu JKN, Peserta BPJS Kesehatan Tetap Bisa Berobat Meski di Luar Daerah
Minggu, 07 Mei 2023 – 14:22 WIB

Bado Dg Lewa asal Kota Makassar mengaku sangat beruntung bisa mendapatkan pelayanan kesehatan menggunakan JKN meski dirinya berada di luar daerah. Foto: Dokumentasi Humas BPJS Kesehatan
Dia merasa sangat beruntung bisa mendapatkan pelayanan kesehatan menggunakan JKN, terlebih dengan kondisi pelayanan di luar wilayah domisili terdaftarnya.
Baca Juga:
“Memang saya ada riwayat diabetes melitus," ujar Bado Dg Lewa.
Dia menceritakan di UGD RSUD Merauke langsung dilayani petugas medis.
Dari hasil pemeriksaan, dokter menyarankannya agar dirawat inap.
"Proses pendaftarannya hanya memperlihatkan kartu JKN dan tidak ada syarat lain. Mudah sekali. Saya ingin menyampaikan apresiasi sebesar-besarnya kepada pemerintah dan BPJS Kesehatan yang telah menyelenggarakan program JKN sehingga saya bisa tetap berobat meski di luar daerah,” terangnya. (mrk/jpnn)
Bado Dg Lewa asal Kota Makassar mengaku sangat beruntung bisa mendapatkan pelayanan kesehatan menggunakan JKN meski dirinya berada di luar daerah
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya
- BPJS Kesehatan Jamin Layanan Kesehatan Komprehensif Bagi Ibu Hamil
- Keren, BPJS Kesehatan Siapkan Layanan Gratis bagi Pemudik
- Mengenal Cara Kerja Asuransi Kesehatan, Silakan Disimak
- BPJS Kesehatan Semarang Pastikan Layanan JKN Berjalan Selama Libur Lebaran 2025
- BPJS Kesehatan Pastikan Mantan Pekerja Sritex Group Tetap Terlindungi JKN