Cupcake Raksasa Meriahkan Ultah ke-40 Gedung Opera Sidney
Minggu, 20 Oktober 2013 – 20:12 WIB

Cupcake raksasa di Depan Gedung Opera Sidney. FOTO: getty images
"Bangunan mencerminkan keinginan dan antusiasme Australia yang unik," ujarnya.
Acara perayaan ulang tahun ini ikut dimeriahkan dengan Tari Aborigin. Selain itu pengunjung yang datang lebih awal diperbolehkan memasuki gedung tanpa tiket alias gratis. (dil/jpnn)
SIDNEY - Hari ini, Minggu (20/10), Gedung Opera Sidney yang menjadi salah satu ikon negara Australia tepat berusia 40 tahun. Sebuah acara perayaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan