Cuprum Motor Oil Hadir di Indonesia, Pelumas Untuk Skuter dan Motor Sport
Senin, 13 Januari 2025 – 21:00 WIB
Dalam peluncuran tersebut, Cuprum juga memperkenalkan Ariel Noah sebagai brand ambassador.
Nantinya, Ariel bersama Cuprum akan melakukan modifikasi motor bersama dan melakukan touring. (rdo/jpnn)
Daftar Oli Cuprum
Oli Skuter
• Cuprum 10W-30 4T Scooter Sport (800ml): Rp 110.000
• Cuprum 10W-40 4T Scooter (1L): Rp 161.000
• Cuprum 2T Two Stroke (1L): Rp 220.000
Oli Sport & Performa
Pasar pelumas Indonesia kedatangan produk baru asal Inggris, Cuprum, untuk segmen oli motor baik skuter maupun motor gede (moge).
BERITA TERKAIT
- Shell Indonesia Merilis Oli Advance AX7 Khusus Untuk Skuter
- Mengadopsi Teknologi Ester, Oli Motul Terbaru Andal Untuk Motor Balap Hingga Harian
- Motul Sabet Penghargaan Pelumas Terbaik di Brand Choice Award 2024
- Ganti Oli Motor Federal Oil Matic Bisa Nonton MotoGP Gratis
- Oli Terbaru Motul 300V Diklaim Mampu Meningkatkan Performa Motor
- Oli IPONE Resmi Masuk Pasar Indonesia, Sasar Segmen Premium