Curah Hujan Tinggi, Petani Diimbau Menjaga Lahan dengan Asuransi

Curah Hujan Tinggi, Petani Diimbau Menjaga Lahan dengan Asuransi
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpol (SYL). Foto: Humas Kementan

Sementara Direktur Eksekutif Walhi Jambi Rudiansyah mengatakan bencana hidrologi sedang mengancam Jambi akibat tingginya curah hujan. Menurutnya kondisi ini dapat menyebabkan gagal panen.

"Ini mengganggu produktivitas dan kualitas hasil tani masyarakat," kata Rudiansyah.(jpnn)

Petani bisa melindungi lahan pertanian dengan mengikuti asuransi agar terhindar dari kerugian akibat gagal panen.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News