Curahan Hati Pemain Cadangan Tim Nasional Indonesia

Hormati Keputusan Pelatih, tapi Tak Mau Menyerah

Curahan Hati Pemain Cadangan Tim Nasional Indonesia
Curahan Hati Pemain Cadangan Tim Nasional Indonesia
Oleh sebab itu, meski sedih tidak bisa berjuang di atas lapangan, mereka tidak terlalu kecewa. Dian, Nova, dan Musafri menandaskan bahwa mereka tidak patah arang meski belum berkesempatan untuk tampil di tiga pertandingan sebelumnya. Mereka bakal terus berusaha agar dilirik Bendol ke skuad utama.

''Kami akan terus berjuang untuk mendapat kepercayaan sebagai pemain inti,'' sebut Nova. ''Kami akan tunjukkan kerja keras kami di latihan. Saya percaya, jika sudah waktunya, kesempatan akan datang kepada kami,'' yakin Dian. (*/ca)

Dalam tiga pertandingan penyisihan grup Piala AFF 2008, tak sekali pun ada rotasi. Line-up utama selalu diisi sebelas pemain yang sama. Alhasil,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News