Curhat Gay: Lemah Gemulai, Kenal Penyiar Radio, Hmmm....
Senin, 29 Mei 2017 – 16:04 WIB
Sayangnya, ketika makin dewasa, perasaan suka terhadap lelaki justru makin besar. Dia mulai bergerilya mencari pria yang juga menyukai sejenis.
Jon akhirnya bertemu penyiar radio di salah satu kota di Pulau Jawa.
Zaman itu, kata Jon, radio menjadi media yang paling populer dan kekinian untuk anak muda.
Tidak terkecuali dirinya yang sering menyampaikan pesan.
Tak disangka, sambung Jon, keakraban dengan penyiar radio berlanjut menjadi saling bertukar pesan pribadi.
Apalagi, penyiar itu mengaku bahwa dirinya seorang gay dan tertarik pada sulung dari dua bersaudara tersebut.
Singkatnya, mereka berdua berani bertemu alias kopi darat.
Pucuk dicinta ulam pun tiba. Tanpa basa-basi mereka saling mengutarakan rasa suka.
Jon (28, bukan nama sebenarnya) memiliki fisik layaknya pria pada umumnya.
BERITA TERKAIT
- AHY Serahkan SK kepada Jagoan Demokrat di Kutim & Bontang, Irwan: Mari Berjuang
- TNI AL Bersama Tim SAR Gabungan Mengevakuasi Korban Tenggelam
- Kapal Terbalik di Bontang, 9 Nelayan Hilang
- Cholid Wolbachia
- Irwan Apresiasi Peluncuran Aplikasi LIBAT untuk Layanan Kepelabuhan di Bontang
- Ganjar Milenial Center Kaltim Berbagi Berkah dan Kerja Bakti Bersama Warga di Bontang