Curi Genset Masjid, Mahasiswa Nyaris Dibakar Massa
Jumat, 19 April 2013 – 03:10 WIB
ACEH TAMIANG -Seorang mahasiswa bersama temannya nyaris dibakar massa, yang naik pitam setelah mengetahui mereka terlibat pencurian genset, di masjid Nurul Taqwa pada kemarin siang sekira pukul 11.30 WIB. Sebelumnya mereka beraksi pada Selasa (16/4) malam, lantas menjual genset kepada Sarwadi alias Edi (49) penduduk Desa Bukit Tempurung, Kuala Simpang. Generator listrik ini dilego seharga Rp280 ribu.
Aksi tersebut terungkap setelah penampung barang jarahan mengaku kepada warga, membelinya dari para pelaku. Selanjutnya kawanan ini pun digelandang ke kantor polisi.
Mereka adalah FS (15) dan Tarmizi (20). Keduanya digebuki dan nyaris dibakar warga Desa Paya Bedi, Rantau, Aceh Tamiang.
Baca Juga:
ACEH TAMIANG -Seorang mahasiswa bersama temannya nyaris dibakar massa, yang naik pitam setelah mengetahui mereka terlibat pencurian genset, di masjid
BERITA TERKAIT
- Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil oleh Oknum TNI AL, Rizky Ungkap Hal Ini
- Oknum TNI AL Peragakan Penembakan Bos Rental Mobil, Keluarga Korban Emosional
- ASN Pemkab Muna Dibunuh di Kamar Hotel Kendari
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri