Curiga Ayah Mati Disantet, Anak Gorok Leher Tetangga
Sabtu, 06 April 2013 – 10:47 WIB

Curiga Ayah Mati Disantet, Anak Gorok Leher Tetangga
"Tim Reskrim Polres Pakpak Bharat telah diturunkan ke lapangan untuk melakukan olah Tempat kejadian Perkara (TKP). Kami juga sudah menyita barang barang bukti sebilah parang," ujar Wakapolres.
Kepala Bagian Operasi (KBO) Reskrim, Ipda P Siallagan SH mengatakan terdapat 3 luka sayat di tubuh korban. “Modus sakit hati karena diduga korban mengguna-guna orang tua tersangka yang meninggal 4 hari yang lalu,” ujar Ipda P Siallagan SH.
Jenazah Ukuk Tinambunan kemudian dibawa ke Rumah Sakit Aceh Singkil untuk otopsi. (buy/pjs/sor)
PAKPAK BHARAT- Perbuatan M Manik benar-benar sadis. Pria berusia 28 tahun warga Desa Pagindar, Kec. Pagindar, Kab. Pakpak Bharat, Sumut, itu tega
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah