Curiga Pengusutan Kasus LP Cebongan Bakal Direkayasa
Senin, 01 April 2013 – 00:58 WIB
JAKARTA - Ketua Setara Institute, Hendardi, menilai telah terjadi perebutan penanganan kasus penyerbuan Lembaga Pemasyarakatan (LP) Cebongan, Sleman, Yogyakarta, antara TNI, Polri, dan Komnas HAM.
Hal tersebut, menurutnya, karena kasus yang menewaskan empat tahanan dengan diberondong senjata api tersebut, menyangkut kepentingan banyak pihak.
"Karena itu masing-masing institusi berebut mengendalikan penyelidikan," kata Hendardi dalam siaran persnya, Minggu (31/3) petang.
Akibat kondisi ini, Hendardi meyakini kerja penyelidikan yang seharusnya menjadi pembuka tabir dari peristiwa yang terjadi Sabtu (23/3) dini lalu, justru akan berujung pada ketidakjelasan. Sehingga kebenaran dan keadilan terabaikan.
JAKARTA - Ketua Setara Institute, Hendardi, menilai telah terjadi perebutan penanganan kasus penyerbuan Lembaga Pemasyarakatan (LP) Cebongan,
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Honorer 32 Tahun Gagal Tes PPPK, Semoga RUU ASN Menjadi Penyelamat
- Pengusaha Surabaya Suruh Siswa Sujud & Menggonggong Sudah Ditangkap, Begini Tampangnya
- 50 Menteri dan Wamen Belum Menyerahkan LHKPN, Siapa Saja ya?
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini 15 November 2024: Pagi Sudah Berawan Tebal
- Sun Life Berkomitmen Tingkatkan Kesadaran Pentingnya Pencegahan Diabetes Tipe 2
- Gibran Cek Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi, Pastikan Kebutuhan Dasar Terpenuhi