Malaysia Masters 2020
Daddies, Hafiz/Gloria dan Greysia/Apriyani Takluk di Tangan Tiongkok
Sabtu, 11 Januari 2020 – 16:24 WIB
Setelah melalui 28 menit pertandingan, Hafiz/Gloria kalah 13-21, 12-21.
Kini harapan Indonesia tinggal di pundak ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
FajRi, panggilan mereka, akan mengayun raket beberapa saat lagi melawan ganda putra Korea Kim Gi Jung/Lee Yong Dae. (adk/jpnn)
Setelah Daddies gugur, harapan Indonesia di nomor ganda putra Malaysia Masters 2020 tinggal di pundak FajRi.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Ternyata Ini Alasan Huang Ya Qiong Memutuskan Gantung Raket
- Heboh! Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong Tembus Final BWF World Tour Finals 2024
- Menanti Peran Baru Greysia Polii di Kepengurusan Baru PBSI Periode 2024–2028
- Raih Emas Paris 2024, Huang Ya Qiong Dilamar Kekasih
- Pertarungan Dudung Abdurachman Lawan Fadil Imran di Bursa Ketum PBSI, Greysia Polii Buka Suara
- Awal Terjal Apriyani/Fadia di Babak Pertama Indonesia Open 2024