Daerah Ini Kekurangan 1.930 Guru, tetapi Tenaga Honorer Malah Dihapus
Jumat, 24 Juni 2022 – 15:26 WIB

Kapuas Hulu kekurangan 1.930 guru. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Jika pemerintah daerah atau pihak sekolah tidak diperbolehkan mengangkat tenaga kontrak atau honorer, karena ini juga berkaitan dengan regulasi, jadi bagaimana menutupi kekurangan guru di Kapuas Hulu," tutur Petrus.
Petrus meminta pemerintah pusat ikut mengatasi kekurangan guru di Kapuas Hulu yang merupakan daerah perbatasan dengan Malaysia.
"Kami berharap pemerintah pusat ada kebijakan khusus untuk mengatasi kekurangan guru di daerah untuk menunjang peningkatan kualitas pendidikan," pinta Petrus. (antara/jpnn)
Seharusnya penghapusan tenaga honorer dikaji ulang, mesti ada pengecualian khusus untuk tenaga pendidikan
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- 1.234 CPNS & PPPK Kalsel Terima SK, Gubernur Muhidin Beri Pesan Begini
- Beasiswa Pelatihan Guru 2025: 500 Guru Siap Menjadi Agen Perubahan Pendidikan
- Kabar Gembira soal Gaji PPPK dan CPNS 2024, Aman
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab
- Seleksi Kompetensi PPPK Tahap 2 Masih Mei, Setelah Ini Tidak Ada Lagi