Daerah Minta Tambahan BBM, Subsidi Bakal Membengkak
Kamis, 24 Mei 2012 – 20:02 WIB

Daerah Minta Tambahan BBM, Subsidi Bakal Membengkak
Seperti diketahui Kalimantan membutuhkan tambahan kuota BBM subsidi mengingat tingginya pertumbuhan kendaraan bermotor. Tambahan kuota yang diajukan ke DPR adalah sebesar 2,3 juta kiloliter premium dan 1,3 juta kiloliter solar. Tambahan kuota tersebut akan digunakan untuk memenuhi wilayah Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Barat. (naa/jpnn)
JAKARTA – Wakil Menteri Keuangan Anny Ratnawaty menyatakan, setiap tambahan kuota bahan bakar minyak (BBM) subsidi sebesar 1 juta kiloliter
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Libur Lebaran Usai, Tanjung Priok Kacau: Apa yang Salah dengan Sistem Indonesia?
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi