Daerah Terbaik Didominasi Jawa
Kamis, 26 April 2012 – 01:00 WIB

Daerah Terbaik Didominasi Jawa
JAKARTA - Bertepatan dengan peringatan Hari Otda ke XVI, kemarin (25/4), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) turut memberikan penghargaan kepada provinsi, kabupaten, dan kota yang mendapat prestasi terbaik berdasarkan hasil evaluasi kinerja pemerintahan daerah. GUbernur Jatim Soekarwo mengatakan, keberhasilan Jatim ini tak lepas dari peran wartawan. Para awak jurnalis di Jatim, katanya, selalu melontarkan kritik untuk kemajuan Jatim.
Berdasarkan hasil evaluasi periode kedua tahun ini terdapat tiga provinsi, 10 kabupaten, dan 10 kota yang berprestasi terbaik. Ketiga provinsi tersebut adalah Jawa Timur (Jatim), Jawa Tengah (Jateng), dan Sulawesi Selatan (Sulsel).
Sementara, kabupaten yang mendapat prestasi terbaik adalah Sleman, Wonosobo, Boyolali, Karanganyar, Jombang, Luwu Utara, Kulon Progo, Pacitan, Sukoharjo, dan Bogor. Adapun, 10 kota yang mendapat peringkat kinerja terbaik adalah Yogyakarta, Magelang, Tangerang, Semarang, Samarinda, Bogor, Sukabumi, Depok, Makassar, dan Cimahi.
Baca Juga:
JAKARTA - Bertepatan dengan peringatan Hari Otda ke XVI, kemarin (25/4), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) turut memberikan penghargaan kepada
BERITA TERKAIT
- Evenciio Apartment Milik PPRO Kelola Sampah Secara Mandiri
- Nippon Paint Percantik Jam Gadang Kebanggaan Masyarakat Bukittinggi
- Irwan Fecho Bicara Pembangunan Berkelanjutan di Rakernas IKA SKMA 2025
- Dokter Ayu Widyaningrum Raih Penghargaan Pemimpin Inklusif 2025 dalam Eksekutif Award
- GIM Dukung Kolaborasi Lintas Sektor untuk Program Peduli Thalassaemia
- Peringatkan Tak Ada Bullying di Sekolah Kehutanan, Menhut: Saya Tak Segan Pecat Pelaku