Daftar 10 Kelurahan di Jakarta Tertinggi COVID-19
Sabtu, 05 September 2020 – 07:30 WIB

Ilustrasi swab test COVID-19. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Jumlah total kasus positif Covid-19 di DKI Jakarta kembali bertambah signifikan per 4 September 2020, yakni 44.604 atau meningkat 895 kasus.
Dari jumlah tersebut, sebanyak 10.084 pasien masih dirawat di rumah sakit dan isolasi mandiri.
Adapun di tingkat kelurahan, terdapat 260 dari 267 kelurahan yang memiliki kasus positif aktif Covid-19.
Kendati demikian, jumlah pasien yang sembuh juga bertambah banyak.
Hingga Jumat (4/9), 33.260 pasien dinyatakan sembuh, meningkat sebanyak 836 pasien dalam satu hari.
Berikut Daftar 10 Kelurahan dengan Kasus Positif Aktif Covid-19 Tertinggi di DKI Jakarta:
Baca Juga:
1. Kelurahan Duren Sawit, Jaktim: 78 Kasus
2. Kelurahan Kelapa Gading Barat, Jakut: 72 Kasus
Berikut ini 10 kelurahan di wilayah DKI Jakarta dengan angka kasus tertinggi COVID-19.
BERITA TERKAIT
- Bukan 10 Persen, Pramono Bakal Terapkan Pajak BBM 5 Persen di Jakarta
- 20 Pelaku Tawuran di Jalan Otista Raya Jaktim Ditangkap Polisi
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta
- Warga Kampung Bayam Belum Bisa Tempati Rusun KSB, Dirut Jakpro Ungkap Alasannya