Daftar 14 Lokasi Samsat Keliling Hari Ini di Jakarta, Depok, Tangerang, Bekasi

jpnn.com - JAKARTA - Daftar 14 Lokasi Samsat Keliling Hari Ini di Jakarta, Depok, Tangerang, Bekasi.
Polda Metro Jaya memberikan kemudahan bagi masyarakat saat membayar pajak kendaraan bermotor (PKB) dengan membuka layanan Samsat Keliling di 14 wilayah Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jadetabek), Kamis, 12 Januari 2023.
Disampaikan melalui akun Twitter Ditlantas Polda Metro Jaya @tmcpoldametro di Jakarta, bahwa masyarakat yang ingin mengakses layanan itu dapat mendatangi lokasi berikut:
1. Jakarta Pusat : Halaman parkir Samsat Jakpus dan Lapangan Banteng
2. Jakarta Utara: Halaman Parkir Samsat dan Masjid Almusyawarah Kelapa Gading
3. Jakarta Barat: Mal Citraland
4. Jakarta Selatan: Halaman Parkir Samsat Jaksel dan Jl. Taman Makam Pahlawan Kalibata
5. Jakarta Timur: Halaman Parkir Samsat Jaktim dan Pasar Induk Kramat Jati
Berikut 14 lokasi Samsat Keliling hari ini, 12 Januari 2023, di Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi.
- Sahrin Hamid: Gerakan Rakyat Jaktim Wajib Dukung Program Prorakyat Pramono-Doel
- Pramono Anung Bakal Kejar Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor di Jakarta
- Janji Dedi Mulyadi kepada Warga yang Tergusur Proyek Pelebaran Sungai Bekasi
- Pengumuman untuk Warga Depok, Mulai 4 Mei Ada CFD di Jalan Margonda
- Kronologi Pembunuhan AB yang Jasadnya Dimasukkan Karung, Itu Pelakunya
- Mayat dalam Karung di Tangerang, Identitas Korban Terkuak