Daftar 171 Daerah Gelar Pilkada Serentak 2018

Daftar 171 Daerah Gelar Pilkada Serentak 2018
Warga saat mengikuti pencoblosan Pilkada DKI Jakarta 2017 di TPS 06, Rawa Barat, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (15/2). Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Pilkada serentak 2018 akan digelar di 171 daerah dari berbagai tingkatan.

Masing-masing di 17 provinsi, 115 kabupaten dan 39 kota.

Daftar 171 Daerah Gelar Pilkada Serentak 2018

Tahapan pemungutan dan penghitungan surat suara di TPS akan digelar 27 Juni 2018. yang tertuang dalam Peraturan KPU Nomor 1 Tahun 2017.

Saat ini, tahapannya memasuki masa kampanye oleh calon yang dimulai dari 15 Februari sampai 26 Juni 2018.

Daerah mana saja? Berikut daftar daerah yang menggelar Pilkada serentak 2018:

17 Provinsi:

Sumatera Utara
Sumatera Selatan
Jawa Barat
Jawa Tengah
Jawa Timur
Bali
Nusa Tenggara Barat
Nusa Tenggara Timur
Kalimantan Barat
Kalimantan Timur
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tenggara
Papua
Riau
Maluku
Maluku Utara
Lampung

Pilkada serentak 2018 akan digelar di 171 daerah dari berbagai tingkatan. Berikut daftar daerah yang akan menggelar pilkada.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News