Daftar 20 Pemain PSMS Medan yang Dibawa untuk Hadapi Persiraja Banda Aceh
“Kondisi realnya seperti ini, makanya harus kita terima saja. Di sini (Medan) tidak boleh mengadakan pertandingan. Bukan panitia tidak siap, tapi memang tidak dapat izin keramaian. Otomatis deadline jadual kompetisi sudah disusun semua sama PT LIB. Yang harus kita sudahi wilayah barat dan timur. Kemudian muncul lagi babak 8 besar harus mengikuti lagi bagi tim yang lolos,” jelasnya.
Namun, Jafri memastikan siap menjajal laga ini. Dia ingin skuadnya fokus meraih kemenangan. “Mereka tim yang kuat, tim yang solid sudah pasti. Sampai sekarang mereka menguasai klasemen di grup wilayah barat. Mereka secara mental juga mungkin sudah persiapan menuju 8 besar, bukan lagi sisa pertandingan ini.
BACA JUGA: Lagi Asyik Berduaan di Kamar Penginapan Digedor Polisi, Ya Gitu Deh...
Jadi, bagaimanapun kami harus punya persiapan lebih karena ini pertandingan penting bagi kami. Kita tidak punya kamus lagi, selain memenangkan pertandingan. Artinya, Persiraja juga harusnya main di sini, tapi digeser ke Langsa. Tentu sesuatu hal apa bagi mereka, dan sesuatu hal apa bagi kita. Tentu kita harus punya persiapan seperti apa,” ujar Jafri.(nin)
Daftar 20 Pemain PSMS Medan yang Dibawa ke Langsa
Kiper : Alfonso, Rangga Pratama
Bek : Tedi Berlian, Kesuma Satria, Syaiful Ramadhan, Egas Adhasi, Bruno Casimir, Afiful Huda, Andre Oki Sitepu
Gelandang : Legimin Raharjo, Aidun Sastra Utami, Elina Soka, Doni Dio Hasibuan, Wahyu Susilo, Bayu Tri Sanjaya, Eki Fauji Sahputra, Munawir Basri, Ilham Fathoni
Penyerang : Tri Handoko Putro, Muhammad Renngur
Pelatih PSMS Medan Jafri Sastra membawa sebanyak 20 pemain untuk menghadapi Persiraja Banda Aceh pada pekan ke-21 lanjutan Liga 2 2019 wilayah Barat di Stadion Langsa, Aceh, Kamis (17/10) sore.
Redaktur & Reporter : Budi
- Philip Hansen Resmi Jadi Pelatih PSMS Medan
- Perseru Badak Lampung Turun Kasta, 4 Pemainnya Jadi Buruan Klub Liga 1
- Gagal Bawa PSMS Promosi ke Liga 1, Jafri Sastra Bilang Begini Soal Nasibnya
- PSMS Medan Gagal Promosi ke Liga 1, Bus Pemain Dilempari Batu di Labura
- PSMS Medan Liburkan Pemain setelah Tak Lolos ke Babak Semifinal Liga 2
- Kalah Lawan Persita, PSMS Medan Gagal Promosi ke Liga 1