Daftar Kejanggalan Penembakan Brigadir J, KontraS Pakai Diksi Tak Masuk Akal

Keluarga Brigadir J mengaku sempat dilarang melihat jenazah sopir Putri Candrawathi itu.
5. CCTV
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdi Susianto mengungkapkan alasan tidak berfungsinya kamera pengawas pada saat itu karena decoder atau DVR CCTV-nya rusak.
"CCTV dalam kondisi mati pada saat peristiwa terjadi," ucap Rivanlee.
6. Keterangan Ketua RT
Rivanlee menyebut keterangan ketua RT yang tidak mengetahui adanya peristiwa penembakan dan proses olah TKP juga kejanggalan.
Atas banyaknya kejanggalan terkait peristiwa baku tembak di rumah Irjen Ferdy Sambo, KontraS pun merasa curiga.
"Kami menilai bahwa sejumlah kejanggalan tersebut merupakan indikasi penting bahwa kepolisian terkesan menutup-nutupi dan mengaburkan fakta kasus kematian Brigadir J," kata Rivanlee.
Ini daftar kejanggalan penembakan Brigadir J oleh Bharada E di rumah Irjen Ferdy Sambo versi KontraS. Banyak banget. Rivanlee Anandar menilai tak masuk akal.
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Polisi Rekomendasi Pencabutan STR Dokter Kandungan di Garut yang Lecehkan Pasien
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok