Daftar Nama 49 Pasangan Calon Kada-wakada Diusung PDIP, Bagaimana Solo dan Medan?
Rabu, 19 Februari 2020 – 17:01 WIB

PDIP mengumumkan nama-nama pasangan bakal calon kepala daerah-wakil kepala daerah di Pilkada 2020. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Kutai Barat
F.X Yapan (Calon Bupati)
Edyanto Arkan (Calon Wakil Bupati)
Tanah Bumbu
Stafruddin Maming (Calon Bupati)
Andi Rudi Latief (Calon Wakil Bupati)
Kota Banjar Baru
Aditya Mufti Ariffin (Calon Wali Kota)
Ahmad Rifani Iwansyah (Calon Wakil Wali Kota)
Kota Baru
Zairullah Azhar (Calon Wali Kota)
Zulkipli (Calon Wakil Wali Kota)
Sekadau
Rupinus (Calon Bupati)
Aloysius (Calon Wakil Bupati)
Musi Rawas Utara
Devi Suhartoni (Calon Bupati)
Innayatullah (Calon Wakil Bupati)
Kota Metro
Anna Morinda (Calon Wali Kota)
Fritz Akhmad Nuzir (Calon Wakil Wali Kota)
Samosir
Rapidin Simbolon (Calon Bupati)
Juang Sinaga (Calon Wakil Bupati)
DPP PDIP mengumumkan nama-nama bakal calon kepala daerah-wakil kepala daerah yang akan diusung di Pilkada serentak 2020.
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku
- Ini Kronologi Satgas Cakra Buana Mengamankan Penyusup di Sidang Hasto