Daftar Sembako di Pasar DKI Jakarta, Harga Telur Susah Menanjak
Rabu, 13 Oktober 2021 – 15:52 WIB

Harga sembako di pasar di wilayah DKI Jakarta terpantau stabil bahkan mengalami penurunan, salah satunya telur. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Harga sembako di pasar di wilayah DKI Jakarta terpantau stabil bahkan mengalami penurunan.
Dipantau dari laman Info Pangan Jakarta, harga sembako yang masih rendah adalah telur.
Penurunan harga terjadi pada komoditas cabai merah keriting Rp 30 menjadi Rp 35.181 per kilogram.
Kemudian, harga ayam boiler turun Rp 264 menjadi Rp 37.190 per ekor.
Harga minyak goreng turun Rp 3 menjadi Rp 16.166 per kilogram.
Kenaikan terjadi pada harga bawang merah sebesar Rp 171 menjadi Rp 32.022 per kilogram.
Harga bawang putih Rp 10 menjadi Rp 30.244 per kilogram.
Harga sembako di pasar di wilayah DKI Jakarta terpantau stabil bahkan mengalami penurunan. Simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Bitcoin Terkoreksi USD 80 Ribu, Peluang atau Ancaman bagi Investor?
- Tingkatkan Ekonomi Setelah Tsunami Selat Sunda, Istri Nelayan Produksi Aneka Olahan Laut
- IWAKK Walet Emas Bekasi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Jatiasih
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Truk Pengangkut Telur & Sembako Terbalik di Jalintim, Kapolres Pelalawan Langsung Atur Lalu Lintas
- Ekonom Sebut Penghentian PSN Berisiko Picu Ketidakpastian Ekonomi