Daftar Tim Terbaik Dunia, Madrid dan Barca Dominan

jpnn.com - ZURICH – Real Madrid memang gagal menyabet trofi pada 2015 lalu. Namun, sejumlah pemain Madrid dianggap tampil sangat hebat. Tak heran, mereka akhirnya masuk dalam tim terbaik dunia 2015.
Total, Madrid menyumbang empat pemain dalam tim itu. Mereka ialah Cristiano Ronaldo, Sergio Ramos, Luka Modric dan Marcelo. Jumlah yang sama juga dibukukan Barcelona.
BACA: Ini Yang Bikin Ronaldo Iri Banget Pada Messi
Padahal, Barcelona sukses menyabet lima gelar musim lalu. Selain dua tim itu, beberapa pemain dari klub lain juga masuk dalam daftar tim terbaik dunia. Salah satunya ialah kiper Bayern Muenchen Manuel Neuer. (jos/jpnn)
FIFPro World XI 2015:
Manuel Neuer (Bayern Munich), Dani Alves (Barcelona), Thiago Silva (Paris Saint-Germain), Sergio Ramos (Real Madrid), Marcelo (Real Madrid), Andres Iniesta (Barcelona), Luka Modric (Real Madrid), Paul Pogba (Juventus), Cristiano Ronaldo (Real Madrid), Lionel Messi (Barcelona), Neymar (Barcelona).
ZURICH – Real Madrid memang gagal menyabet trofi pada 2015 lalu. Namun, sejumlah pemain Madrid dianggap tampil sangat hebat. Tak heran, mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil