Daftar Tim yang Melangkah ke Perempat Final Piala Asia 2023, Tersisa 2 Tiket

jpnn.com - Berikut daftar tim yang berhasil melangkah ke perempat final Piala Asia 2023.
Dua negara terbaru yang melaju ke fase ini ialah Uzbekistan dan Korea.
Uzbekistan lulus ke perempat final Piala Asia 2023 seusai mengalahkan Thailand.
Duel Uzbekistan vs Thailand berlangsung cukup ketat.
The White Wolves -julukan Timnas Uzbekistan- membuka keunggulan pada menit ke-37 lewat aksi Azizbek Turgunboev.
Thailand memberikan perlawanan dengan mencetak gol balasan via Supachok Sarachat pada menit ke-58.
Pemain muda Abbosbek Fayzullaev menjadi penentu kemenangan Uzbekistan lewat golnya menit ke-65.
Kemenangan ini membawa Uzbekistan melaju ke 16 besar Piala Asia 2023. Selanjutnya, mereka akan menantang tuan rumah sekaligus juara bertahan, Qatar, yang sudah lebih dahulu ke fase ini setelah mengalahkan Palestina.
Berikut daftar tim yang berhasil melangkah ke perempat final Piala Asia 2023. Tinggal tersisa 2 tiket.
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- MIND ID Terima Kunjungan Menteri Perindustrian dan SDM Arab Saudi di Indonesia
- Kementerian P2MI Memfasilitasi Kepulangan 124 Pekerja Migran dari Arab Saudi
- Piala Asia U-17 2025: Potensi Bentrok Duo Korea di Final
- Menteri Industri Arab Saudi Bakal ke Indonesia, Bahas Kerja Sama Sektor Unggulan
- Sebut Denda Besar Sekali, AMPHURI Ingatkan Pemegang Visa Umrah Taat Tenggat Keluar dari Saudi