Daging Kurban Disebar di 8 Negara
Minggu, 28 Oktober 2012 – 05:40 WIB
Menurut dia, PKPU telah mengirim tiga tim SQN untuk mengawal penyelenggaraan kurban tersebut. Mereka di antaranya Muhammad Kaimuddin dan Suharjoni untuk wilayah Rohingya/Sittwe di Myanmar. Selain itu, Rully Barlian, Sukismo dan Eko Sulistyo untuk wilayah Somalia dan Kenya.
Baca Juga:
Serta tim ketiga yaitu Tomy Hendrajati dan Hageem Che-Ni (Abdul Hakim) ke Thailand. Ketiga tim SQN PKPU ini telah tiba di lokasi tujuan dan mempersiapkan pelaksanaan ibadah kurban di sana. "Mungkin tak semulus yang dibayangkan. Bisa jadi, bahasa menjadi kendala, namun nilai, motivasi dan tantangan kemanusiaan harus terus dan tetap berjalan. Di samping itu menjalankan peran sosial menjadi solusi kemanusiaan dan perdamaian,"pungkas Nana.
Sementara itu, tim SQN PKPU Bandung juga sudah mulai mendistribusikan hewan kurban di beberapa wilayah di Jawa Barat seperti Bandung, Cirebon, Subang, Cimahi, Cianjur, Sukabumi, Karawang, Garut, Tasik dan wilayah-wilayah lainnya. (mg9/rls)
JAKARTA - Selama tiga hari ke depan, Lembaga Kemanusiaan Nasional PKPU akan menyebarkan daging hewan kurban ke delapan negara. Penyebaran daging
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- Mendes Yandri Dorong Kolaborasi Pemda dan Pemdes untuk Kemajuan Desa Mandiri
- Pj Gubernur Sumut Apresiasi Antusiasme Masyarakat di Ajang Aquabike 2024
- Bocah Tenggelam di Aliran Bendungan Sukajaya Palembang, Tim SAR Langsung Bergerak
- Calon Bupati Biak Numfor Diduga Melakukan Pencabulan
- Geram Melihat Sampah di TPS Mandala Krida, Menteri LH Panggil Pemkot Yogyakarta