Daging Sapi Diprediksi Tembus Rp90.000
Jumat, 05 Juli 2013 – 05:51 WIB
Sementara itu Direktur Utama PD Pasar Resik Juniar Hafid mengatakan hingga saat ini kenaikan harga daging sapi masih dalam tahap wajar. Karena masih dalam batas kemampuan masyarakat untuk membeli.
Meski menurutnya, hal itu jika dihitung dari waktu ke waktu memang kenaikannya cukup signifikan. ”Naiknya kan tidak sekaligus, beberapa kali. Tapi secara keseluruhan kenaikannya masih wajar,” singkat dia. (pee)
CIKURUBUK - Harga daging sapi diprediksi akan menembus Rp90.000 per kilogram saat menjelang Ramadan. Saat ini, harga daging Rp87.000 perkilogram.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom