Daging Sapi Tembus Rp 90 Ribu
Kamis, 07 Juni 2012 – 05:02 WIB

Daging Sapi Tembus Rp 90 Ribu
Lebih lanjut, Sarman menyayangkan sikap Pemprov DKI Jakarta yang seolah kurang perduli. Harusnya, pemprov melakukan tindakkan dengan meminta kepada Pemerintah Pusat, agar menambah kuota pasokkan daging sapi untuk Jakarta. Apalagi, PD Dharmajaya, selaku BUMD yang bertugas memasok daging sapi tak mampu memenuhi pasokkan. "Kami berharap pemprov segera meminta kepada pemerintah pusat, untuk menambah kuota daging sapi," tandasnya. (wok)
Baca Juga:
HARGA daging sapi di pasaran sudah menembus angka Rp 90 ribu per kilogram. Hal ini tentu sangat memberatkan kalangan ibu rumah tangga di Jakarta.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daikin Ajak Siswa SMK Cerdas K3LH
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen