Dahlan Dukung Direksi Merpati
Rabu, 19 Desember 2012 – 19:20 WIB
Namun, Ery mengatakan, beberapa waktu memimpin Merpati, Rudy ternyata membutuhkan dana PMN tersebut dan mengajukannya ke DPR. Kemudian DPR meminta rencana bisnis dan RKAP agar dana PMN bisa dicairkan. Masalahnya, hingga saat ini kepemimpinan Rudy Setyopurnomo belum merancang RKAP dan rencana bisnis perusahaan. Padahal untuk merancang RKAP dan bisnis plan membutuhkan waktu sampai enam bulan.
"Saya berani jamin bahwa direksi sekarang tidak menjalankan RKAP dan bisnis plan Merpati," kata Ery di Kemayoran, Jakarta, beberapa minggu lalu. (chi/jpnn)
JAKARTA--Forum Pegawai Merpati menilai Direksi PT Merpati Nusantara dibawah pimpinan Rudy Setyopurnomo, sampai saat ini tidak memiliki business plan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beragam Produk Properti Berkualitas Hadir di Pameran Summarecon Expo 2024
- Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Dukung Industri dalam Negeri, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas PLB ke Perusahaan Ini
- Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
- Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini