Dahlan Ingatkan Direksi BUMN Jaga Kekompakan
Senin, 18 Maret 2013 – 19:19 WIB

Dahlan Ingatkan Direksi BUMN Jaga Kekompakan
"Untuk Bank BTN, semoga bisa menjaring nasabah lebih banyak lagi. Karena BTN selalu di omongin orang, katanya tabungannya kurang banyak," tutup Dahlan.
Baca Juga:
Sementara penandatanganan MoU itu dilakukan oleh Direktur Utama BTN Maryono dan Direktur Utama Jasindo Budi Tjahyono. "Kerjasama ini merupakan strategi bagi kedua belah pihak, dan tentunya berdampak positif bagi masyarakat yang menggunakan produk dan jasa," ucap Budi.
Menurutnya, dunia perbankan dan asuransi saat ini merupakan bidang bisnis yang terus bersaing. Mengutip sebuah data tahun 2011, Budi menyebut pasar asuransi Indonesia mengalami pertumbuhan sebesar 24,6 persen. "Dan diperkirakan angka tersebut akan tetap tumbuh dua digit setiap tahunnya," tutur Budi.
Sedangkan lingkup MoU kedua BUMN itu antara lain jasa layanan pembayaran gaji karyawan (BTN Payroll), fasilitas kredit ringan BTN kepada karyawan Jasindo, fasilitas KPR-BTN dan KPA-BTN, fasilitas kredit komersial kepada Jasindo, anak perusahaan, perusahaan afiliasi berikut koperasi di lingkungan Jasindo. Fasilitas lainnya adalah produk penjaminan kredit modal kerja konstruksi, pengadaan barang, jasa, dan penjaminan garansi bank.
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengingatkan direksi PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) untuk selalu kompak dalam
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang