Dahlan Iskan Ajak Santri Teladani Bisnis Ala Nabi

Dahlan Iskan Ajak Santri Teladani Bisnis Ala Nabi
Dahlan Iskan Ajak Santri Teladani Bisnis Ala Nabi

"Untuk Jogja, orang-orangnya cukup kreatif. Saya melihat potensi industri kreatifnya sangat tinggi. Banyak yang sudah mulai sukses," katanya.

Lebih lanjut pria yang akrab disapa dengan panggilan Gus Ghozali itu mengaku melihat banyak produk bagus di Jogja. Melihat potensi itu, lanjutnya, HIPSI siap membantu pemasarannya.

Ia pun berharap para santri bisa menjajakan produk-produknya.  "Santri Indonesia 10-20 tahun kedepan bisa menjadi pengusaha profesional," pungkasnya. (fid/jpnn)

 


SLEMAN - Menteri BUMN Dahlan Iskan mengunjungi Pondok Pesantren Ar Risalah di dusun Mlangi, Nogotirto, Gamping, Sleman, Jogjakarta, Jumat (18/10).


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News