Dahlan Iskan Akan Bermalam di Bandara Kualanamu
Selasa, 16 Juli 2013 – 17:29 WIB
"Rabu malam saya akan bermalam di Kualanamu, bukan mengontrol, saya ingin solider saja sama mereka, makanya saya seharian akan bermalam di sana," tutur dia.
Meski keberadaannya di Bandara Kualanamu tidak bisa membantu angkat-mengangkat, namun bekas dirut PLN ini sudah membulatkan tekad untuk berada di sana.
"Saya ingin ikutan saja, saya tidak bisa bantu apa-apa, gak akan ngangkut apa-apa karena fisik saya sudah tidak kuat. Paling nanti saya berikan singkong saja atau tahu," aku pria kelahiran Magetan ini, berkelakar.
Di samping itu, pada tanggal 25 Juli 2013 akan ada serah terima Bandara Polonia, yang sudah tidak lagi digunakan penerbangan sipil. "Ada serah terima, nanti (Bandara Polonia, red) sudah tidak menjadi kewenangan Angkasa Pura II lagi, akan tetapi menjadi kewenangan di bawah kementerian Pertahanan," papar Dahlan. (chi/jpnn)
JAKARTA - Proses pemindahan Bandara Polonia, Medan, ke Bandara Kualanamu pada 25 Juli mendatang tidak semudah yang dipikirkan. Terlebih banyak yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pupuk Subsidi 2025 Dialokasikan Rp 46,8 T, Mentan Amran Pastikan Distribusi Tepat Sasaran
- Alhamdulillah, Anggaran Kredit Investasi Padat Karya Mencapai Rp 20 Triliun
- Harga Emas Antam Hari Ini 25 Desember, Stabil!
- Puncak Nataru, Garuda Indonesia Group Menerbangkan 77.552 Penumpang
- Lewat Program 'Didik', Bea Cukai Tingkatkan Kompetensi Perusahaan Penerima Fasilitas AEO
- Bank Mandiri Buktikan Komitmen Menyukseskan 3 Juta Rumah Dengan Jadi Penyalur FLPP