Dahlan Iskan Apresiasi Keberadaan Istana Maimun Medan
Minggu, 30 Juni 2013 – 04:25 WIB
Apresiasi tersebut dinyatakan Dahlan Iskan dihadapan Pemangku Adat Raja Muda Deli, Tengku Hamdy Osman Delikhan, Wagub Tengku Erry Nuradi, Plt Walikota Medan Dzulmi Eldin dan sejumlah undangan dalam acara silaturahmi di Istana Maimun, Jl, Brigjen Katamso Medan, Sabtu (29/3) sore.
Setelah selesai bersilaturrahmi dengan keturunan Sultan Deli, seperti biasa, kehadiran Dahlan Iskan menarik perhatian warga sekitar, dan keturunan Sultan yang tinggal di belakang istana. Tak pelak, warga berebut untuk bersalaman dan foto bareng dengan pria yang telah melakukan cangkok hati ini. (ram)
MEDAN- Menteri Negara (Meneg) BUMN, Dahlan Iskan menyatakan bahwa Sumatera Utara dan Medan harus berbangga karena memiliki Istana Maimun. Salah satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Pilkada 2024, Kapolres Banyuasin Sampaikan Pesan Kepada Masyarakat
- Kebakaran Melanda Gedung Tempat Pelelangan Ikan di Kendari Sultra
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas