Dahlan Iskan: Ketipu Itu Penting!!
Selasa, 11 Juni 2013 – 13:09 WIB

Dahlan Iskan: Ketipu Itu Penting!!
JAKARTA - Ratusan mahasiswa Universitas Atmajaya tampak antusias mengikuti kuliah umum bertajuk 'Seminar manajemen bisnis keluarga 2013' yang diberikan oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan. Dahlan mencontohkan saat krisis moneter tahun 1998, dirinya pernah menjual semua usahanya.
Mereka tampak serius menyimak apa yang disampaikan Dahlan. Salah satu dari mereka menanyakan cara menumbuhkan sikap keuangan dan cara meloloskan diri dari kerugian.
Mendengar pertanyaan itu, Dahlan lantas menjelaskan bahwa dirinya dulu kerap gagal saat mulai menjalankan usaha. "Apakah saya tidak pernah gagal? Itu gak betul, justru saya pernah gagal banyak," ungkap Dahlan di Universitas Atmajaya, Jakarta, Selasa (11/6).
Baca Juga:
JAKARTA - Ratusan mahasiswa Universitas Atmajaya tampak antusias mengikuti kuliah umum bertajuk 'Seminar manajemen bisnis keluarga 2013' yang diberikan
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI