Dahlan Iskan Koordinasi Amankan Rupiah
Rabu, 12 Juni 2013 – 21:09 WIB

Dahlan Iskan Koordinasi Amankan Rupiah
Hal senada juga dikatakan Menteri Keuangan Chatib Basri usai mengelar rapat dengan komisi VII di DPR, hari ini (12/6).
Baca Juga:
"Kementerian Keuangan dengan Kementerian BUMN dan Bank Indonesia terus berkoordinasi untuk melakukan hal ini," papar Chatib.
Saat ditanya mengenai langkah apa yang akan dilakukan, pihaknya tak memaparkan secara detail. "Saya tidak mau berbicara mengenai corporate action perusahaan, karena bisa sensitif kepada semuanya," pungkasnya.
Seperti diketahui, nilai tukar rupiah kembali tertekan, rupiah kembali terdepak ke level Rp10 ribuan. Pagi tadi, rupiah melemah ke Rp 10.030 per USD. Sementara menurut yahoofinance, rupiah berada di kisaran Rp 9.825 dengan kisaran perdagangan harian Rp 9.823-Rp 9.828.
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengaku telah menghubungi Gubernur Bank Indonesia dan Mantan Gubernur Bank Indonesia.
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan