Dahlan Iskan Kunjungi Dealer Mobil Listrik Paling Laris di AS
Rabu, 04 September 2013 – 15:07 WIB
Tesla bisa menempuh jarak 200km / sekali charger. Inteririornya didesain cantik dan display screennya sebesar layar laptop 15 inci. Harga jualnya USD 70.000 dan sama sekali tidak terkena pajak. "Bahkan 10 pct dari harga itu bisa untuk faktor pengurangan pajak.
Dengan terjadinya krisis ekonomi sekarang ini mobil listrik memang semakin relevan," pungkas mantan Dirut PLN ini. (chi/jpnn)
JAKARTA - Selama berada di Amerika Serikat (AS) Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan tak melewatkan waktunya untuk berleha-leha.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Kenaikan Gaji Guru, GP Ansor Soroti Nasib Honorer dan Penerapan yang Merata
- Rampung Diperiksa, PK Alex Semoga Jadi Momentum Perbaikan Sistem Peradilan
- 26 Pati Polri Naik Pangkat, 2 Irjen Resmi jadi Komjen
- Winarto Ditugaskan ke BIN, Kapolda Kalsel Dijabat Irjen Rosyanto
- Dari Zaman SBY, Guru ASN Terima Tunjangan Sertifikasi 1 Bulan Gapok, Janji Prabowo?
- Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Dedi Prasetyo Naik jadi Komjen