Dahlan Iskan Kunjungi Korban Trafficking
Kamis, 20 Juni 2013 – 15:27 WIB
Bekas dirut PLN ini juga menegaskan bahwa kedatangannya tidaklah penting, baginya yang paling penting adalah kehadiran orangtua serta anaknya.
"Saya datang ke sini tidak begitu penting, yang penting itu keluarganya tadi juga ikut hadir ke sini. Makannya saya gak mau lama-lama berada di dalam," ujar Dahlan saat mengunjungi Luki, Kamis (20/6).
Dahlan juga sempat menanyakan keadaan Luki pada dokter yang merawatnya. Bahkan selama beberapa hari di rawat di RS Sukanto, kondisi Luki saat ini semakin membaik.
"Beliau (dokter-red) menyampaikan bahwa ini tidak perlu sampai ditangani lembaga international, yang penting pasien ini tertangani dengan baik. Kalau soal biaya sudah disanggupi oleh Askes dan rumah sakit ini," paparnya.
JAKARTA - Di sela-sela kesibukkannya, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menyempatkan diri mengunjungi korban trafficking di Rumah
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan