Dahlan Iskan : Lawanlah Kami dengan Cara yang Sehat

Dahlan Iskan : Lawanlah Kami dengan Cara yang Sehat
Dahlan Iskan : Lawanlah Kami dengan Cara yang Sehat
Selain itu, BUMN perbankan juga semakin berkembang pesat. Ia mencontohkan, seperti Bank Mandiri Tbk yang telah berhasil membukukan laba sebesar Rp 15 triliun. Untuk itu, pemerintah tidak akan menghentikan ekspansi perusahaan BUMN.

"Saya minta BUMN untuk tidak menunda dan membatalkan proyek apapun. Saya ingin BUMN berkembang," pungkas mantan dirut PLN ini. (chi/jpnn)

JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengimbau agar perusahaan swasta nasional dapat bersaing dengan perusahaan plat merah.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News