Dahlan Iskan Tergoda Rumah Murah Kemenpera
Kamis, 19 April 2012 – 15:21 WIB

Menteri Perumahan Rakyat, Djan Faridz dan Menteri BUMN Dahlan Iskan saat meninjau contoh rumah murah di halaman Kantor Kemenpera, Jakarta. Foto: Mesya/jpnn
Saat melihat-lihat rumah contoh tersebut, Dahlan Iskan juga sempat menanyakan konstruksi bangunan serta kekuatan dinding rumah murah tersebut.
Baca Juga:
Dia bahkan sempat memukul-mukul bagian dinding luar rumah serta melihat isi rumah contoh. Apalagi di dalam rumah contoh tersebut juga telah terpasang lampu penerangan hemat energi serta solar cell di bagian atap rumah.
“Rumah murah ini sangat sederhana dan baik sekali untuk rumah masyarakat Indonesia yang berpenghasilan rendah. Bangunannya juga kokoh kok, dindingnya juga keras,” tambahnya.
Dia juga menyentil tentang program pembangunan rumah susun di bantaran Kali Ciliwung. “Kami akan bicara banyak lagi untuk mengkombinasikan kemampuan BUMN dan Kemenpera,” tandasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Menteri BUMN Dahlan Iskan memuji program rumah murah yang dijalankan Kementerian Perumahan Rakyat. Dahlan Iskan menyatakan siap melakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lewat Tabungan Emas Pegadaian, Berinvestasi Emas Kian Mudah, Cepat dan Aman
- Perkuat Ekosistem Halal, BSI Bakal Gelar Global Islamic Finance Summit 2025
- Toko Bangunan Ini Hadir di Jakarta Utara, Lebih Lengkap
- James Riady Tegaskan Komitmen Lippo Group Tuntaskan Masalah Meikarta
- Pelindo Ungkap Penyebab Kemacetan di Tanjung Priok Seusai Evaluasi Internal
- Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton, Dirut Pegadaian Bilang Begini