Dahlan Iskan Usulkan RFID Untuk Solar Lebih Dulu
Jumat, 26 April 2013 – 02:06 WIB
Soal usualn tersebut, Dahlan mengaku sudah membicarakan hal itu pada jajaran koordinasi kementerian-kementerian di bidang ekonomi. "Usulan saya pun diterima," imbuhnya.
Baca Juga:
Pada kesempatan berbeda, Vice President Corporate Communication PT Pertamina Ali Mundakir mengatakan, pihaknya belum mendengar langsung masalh usulan tersebut. Menurutnya, rencana tersebut memang harus dilakukan berdasarkan daerah. "Rencana ini kan pada akhirnya untuk seluruh Indonesia. Tapi memang terus bergulir secara betahap sampai tahun depan," ujarnya.
Ketika ditanya akankah merubah, Ali mengaku pihaknya masih pada rencana semula. "Saat ini, kami konsentrasi dulu untuk mempersiapkan hal-hal dasar dulu. Kami kan kan belum mendapatkan dasar hukum untuk menaruh alat pada kendaraan. Kalau koordinasi ke kepolisian untuk pengamanan itu sudah," tambahnya. (bil)
JAKARTA--Kelangkaan kuota solar bersubsidi tampaknya sudah memancing perhatian lintas kementerian. Salah satunya, Menteri BUMN Dahlan Iskan. Mantan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PPN 12 Persen Tidak Berpihak kepada Rakyat, Tolong Dibatalkan
- Gen Z Perlu Penguatan Literasi Keuangan, Biar Enggak FOMO
- Lewat Program SGSP, SIG Tingkatkan Kesejahteraan Petani di Rembang
- Mebiso Masuk Nominasi IKMA Awards 2024
- Pertahankan Status Whitelist Bendera RI, BKI Ajak Stakeholders Pelayaran Indonesia Tingkatkan Kualitas Kapal
- Presiden Prabowo Buka Akses Pasar Bagi Produk Asal Peru