Dahlan Janjikan Industri Semen
Jumat, 26 Oktober 2012 – 08:58 WIB
JAMBI – Angin segar perubahan Jambi kearah yang semakin maju, kemarin didengungkan oleh Menteri BUMN, Dahlan Iskan. Dia menyebutkan, tahun 2013 mendatang, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan membangun sebuah pabrik Semen Batu Raja di Kabupaten Sarolangun. Setidaknya, Rp 1,5 T anggaran yang akan digelontorkan. Meskipun Sarolangun jauh dari Provinsi Jambi, menurutnya, posisinya sangat strategis. Dimana semen tersebut bisa dipasarkan ke Provinsi tetangga. Selain itu, masih banyak masalah-masalah yang seksi yang perlu dibahas di Jambi. Diantaranya, Pelabuhan Samudera. Informasinya, apabila pelabuhan tersebut dibangun, perekonomian Jambi akan lebih bagus. Hal tersebut juga dibenarkan oleh Direktur PTV VI, Iskandar.
Dahlan Iskan mengatakan, dipilihnya Kabupaten Sarolangun dalam pembangunan Pabrik Semen dikarenakan bahan baku yang sudah ada di Kabupaten Sarolangun. Selain itu, disana juga ada pertambangan.
Baca Juga:
"Alasannya bahan baku," tandasnya seusai bertemu pengusaha Tionghoa di ACC, Kamis (26/10) malam.
Baca Juga:
JAMBI – Angin segar perubahan Jambi kearah yang semakin maju, kemarin didengungkan oleh Menteri BUMN, Dahlan Iskan. Dia menyebutkan, tahun
BERITA TERKAIT
- Electricity Connect 2024 Siap Jadi Sarana Solusi Inovatif untuk Tantangan Transisi Energi Bersih
- Hunian ini Tawarkan Ruang Hijau yang Asri
- Hunian ini Tawarkan Ruang Hijau yang Asri
- Lebih dari 32.000 Pengunjung Ramaikan K-Expo Indonesia 2024
- Soal Dampak Green Bond, BNI Bisa Jadi Contoh dan Acuan Bagi Sektor Perbankan di Indonesia
- Pemkot Kupang Dorong Kemudahan Investasi untuk Penyerapan Tenaga Kerja